Polres Tasikmalaya Kota Lakukan Penyelidikan Dengan Ditemukannya Kembali Janin Bayi Perempuan di Cibeureum

    Polres Tasikmalaya Kota Lakukan Penyelidikan Dengan Ditemukannya Kembali Janin Bayi Perempuan di Cibeureum

    Tasik Kota--- - Warga di Awipari Kecamatan Cibeureum Kota Tasikmalaya kembali digegerkan dengan penemuan janin bayi perempuan di sebuah saluran air  Selasa (30/01/24)

    Setelah menerima laporan Unit Inafis Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota dan Polsek Cibeureum mendatangi lokasi ditemukannya janin bayi perempuan, hanya berjarak sekitar 100 meter dari penemuan janin bayi perempuan sebelumnya di kolam ikan warga, minggu petang (18/01/24)

    Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Joko Sulistiono melalui Kasat Reskrim AKP Fetrizal mengatakan bahwa pihaknya melakukan olah TKP guna penyelidikan kasus tersebut.

    "Kami masih melakukan olah TKP penemuan mayat janin bayi di saluran air, hanya berjarak sekitar seratus meter dari lokasi penemuan janin bayi perempuan yang  di kolam warga kemarin, " ungkapnya 

    Dijelaskan Kasat Reskrim, pihaknya masih terus melakukan penyelidikan dengan mengumpulkan informasi dari kedua TKP penemuan mayat janin bayi tersebut.

    "Kami masih melakukan penyelidikan dengan penemuan dua janin bayi tersebut, " jelasnya

    Setelah dilakukan olah TKP oleh Unit Inafis Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota, selanjutnya janin bayi perempuan tersebut dievakuasi ke RSUD DR Soekardjo Kota Tasikmalaya untuk mendapatkan visum dan pemeriksaan selanjutnya.

    polres tasikmalaya kota cibeureum kota tasikmalaya joko sulistiono
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    POLSEK CIAWI POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR,...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas Tiga Pilar Kecamatan Manonjaya...

    Berita terkait

    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT RAPAT KORDINASI ANTARA UPTD PUSKESMAS RAJAPOLAH DENGAN OPD / PERANGKAT DESA & MASYARAKAT TERKAIT RENCANA PERSALINAN DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI (P4K)
    Patroli  KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    Patroli  KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Sambut Hari Jadi ke-73 Humas Polri dengan Media Gathering, Irjen Sandi: Jurnalis Mitra Strategis dalam Harkamtibmas 
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN KEGIATAN BINA JARINGAN DAN HIMBAUAN TERKAIT HARKAMTIBMAS DAN INFORMASI TAHAPAN PILKADA SERENTAK TAHUN 2024 DIWILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi, (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota Polda Jabar, laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Gabungan Polsek Cineam, Polsek Karangjaya, Polsek Manonjaya,Polsek Gunungtanjung(Rayon 5) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat ( Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 5 Polres Tasikmalaya Kota.
    Bhabinkamtibmas Kel. Setiawargi Polsek Tamansari  sambang Kamtibmas ke warga binaan yaitu Sdr. Badar di Kp. Rancakupa RT 02 Rw 17 Kel Setiawargi Kec Tamansari Kota Tasikmalaya untuk menjalin keakraban dan silaturahmi dengan warga masyarakat.
    Gabungan Polsek Indihiang, Polsek Cihideung, Polsek Mangkubumi,Polsek Tawang (Rayon 3) Polres Tasikmalaya Kota, Polda Jabar laksanakan giatan KRYD Cipkon Antisipasi Penyakit Masyarakat (Prostitusi, Miras dan Pekat Lainnya) serta Beradalan Bermotor diwilayah Rayon 3 Polres Tasikmalaya Kota.
    Polres Tasik Kota  dan Jajaran Polsek Terima Penitipan Motor Masyarakat
    Patroli Tim Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota, Amankan Dua Pemuda Kendarai Motor Ugal Ugalan.
    Sambang Warga Polsek Kadipaten,Jalin silaturahmi kamtibmas
    POLRI ajak Peserta Didik Pagari diri dari Prilaku Inteloransi dan Paham Radikalisme dengan menjaga Empat Pilar Kebangsaan* 
    BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG WARGA

    Rekomendasi berita

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bareskrim Polri ungkap Jaringan Narkoba Wilayah Jambi H dan DS
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan
    Komnas Disabilitas Beri Penghargaan Polri terkait Rekrutmen Penyandang Disabilitas
    Satlantas Polres Tasikmalaya Kota, Sosialisasikan Dikmas Lantas Kepada Pelajar SD Baiturahman

    Tags